Abiabiz.com – Model kerudung arrafi. Selain elzatta atau organza, ada satu merk kerudung lagi yang memiliki kualitas bagus dan kerap dijadikan piliha oleh para wanita muslimah di Indonesia. Model kerudung yang dimaksud adalah Arrafi.
Arrafi merupakan salah satu merk kerudung yang berasal dari Indonesia, tak heran bila kerudung ini memiliki ciri khas dan karakteristik sesuai dengan kebutuhan wanita-wanita di Indonesia. Termasuk kenyamanan ketika menggunakan di cuaca terik serta panas.
Agar semakin cantik, Arrafi pun menciptakan banyak kerudung yang bisa dipilih oleh wanita-wanita muslim. Model kerudungnya juga bermacam-macam, ada yang simple, sederhana, dan bisa dijadikan referensi pilihan untuk menjadi salah satu busana yang dikenakan pada saat menghadiri acara tertentu.